banner 728x250

Puting Beliung Terjang Seram Barat, 15 Rumah Rusak

  • Bagikan
Puting beliung menerjang Desa Eti, Kecamatan Seram Barat, Kabupaten Seram Bagian Barat, Sabtu (18/6/2022). (FOTO: ISTIMEWA)
banner 468x60

Tidak ada korban jiwa maupun luka dalam musibah itu. Warga yang rumahnya mengalami kerusakan memilih mengungsi ke rumah kerabatnya yang lebih aman. “Tidak ada korban luka maupun korban jiwa,” ujar Thomas.

Dia menuturkan pascakejadian itu, BPBD SBB bersama instansi terkait lainnya mendatangi desa Eti dengan membawa bantuan tanggap darurat.

Belasan rumah warga di Desa Eti, Kecamatan Seram Barat, Kabupaten Seram Bagian Barat rusak diterjang angin puting beliung, Sabtu (18/6/2022). (FOTO: ISTIMEWA)

“Bantuan tanggap darurat sudah kita salurkan. Ada sembako, beras dan mie instan hinga selimut dan terpal. Sudah kita salurkan kepada warga yang menjadi korban,” ungkapnya.

Thomas katakan, pihaknya akan segera berkoordinasi dengan Bupati SBB Andi Chandra Asaduddin dan instansi lainnya guna penanganan lebih lanjut. “Warga yang rumahnya rusak akan dibantu. Kita akan koordinasikan dengan pak bupati,” ujar Thomas. (MAN)

  • Bagikan